Testimonial

Taryuni, S.Pd - Guru / Kab. Tangerang

Hasil tesnya benar – benar mengagumkan, sangat sesuai dengan kepribadian saya dan anak – anak saya. Pola parenting yang disarakan konsep STIFin sangat membantu saya dalam memberikan pola pengasuhan dan kasih sayang saya terhadap anak – anak saya

Sutami Rusli, S.Sos, M.Pd - Tour Leader Umroh & Caleg Partai Ummat / Jakarta

Dengan tes STIFin ini saya jadi lebih tahu dan yakin tentang bidang karir yang saya pilih dan tekuni dan mampu mengubah mindset terhadap diri sendiri dan orang lain menjadi lebih baik lagi

Nurali, SHI - Manajer Operasional BMT Ahsana Berkah Sentosa / Jakarta

Hasil tes STIFIn ini mampu menjadikan pola hidup saya menjadi lebih terarah karena tingkat kesesuaiannya yang tinggi dengan kepribadian saya

Ayra Syarillah - Pelajar / Jakarta

Tes STIFIn ini benar – benar memberi pencerahan dan pemahaman yang lebih baik lagi tentang pemilihan jurusan sekolah yang akan saya pilih dan profesi yang saya cita – citakan

Sarah TP - Guru / Jakarta

Tes ini mampu menjawab keraguan dalam diri dan melalui tes ini saya dapat mengetahui potensi lain saya miliki karena dengan semakin mengenal diri sendiri, semakin saya dapat lebih mengenal Tuhan saya.